Thursday, February 14, 2013

5 Alasan Pria yang Menyukai Wanita Lebih Tua

Pria muda yang mengencani wanita dengan usia jauh lebih tua sering dianggap tidak lazim, apalagi mengencani janda. Meski demikian, kasus seperti ini tidak sulit untuk dijumpai dalam keseharian. Apa alasan yang melatarbelakanginya?

Tentu alasannya akan sangat berbeda tergantung tiap-tiap pasangan. Dari sekian banyak alasan, berikut ini 5 hal yang sering dijadikan alasan oleh para pria untuk mengencani wanita yagn lebih tua seperti dikutip dari Selfgrowth, Berikut:5 Alasan Pria yang Menyukai Wanita Lebih Tua

1. Lebih matang secara seksual
Para pria umumnya mencapai puncak kehidupan seksualnya di usia 20-an tahun, sementara para wanita lebih lambat yakni di usia 30-an tahun. Bagi para pria, memilih pasangan dengan usia jauh lebih tua kadang-kadang bisa mengatasi kesenjangan tersebut.

2. Menghindari drama queen

Tidak bisa dipungkiri, wanita muda terutama yang masih remaja cukup sering bermasalah dengan mood atau suasana hati. Selain faktor emosi yang belum matang, ekspektasi tertentu dari lingkungan misalnya untuk sesegera mungkin punya anak turut membuat para wanita terbebani dan menjadi lebih sensitif. Bukan tanpa alasan jika pria memilih wanita yang lebih tua, yang telah melewati fase-fase tersebut. 

3. Oedipus complex

Tidak semua pria yang berpasangan dengan wanita lebih tua berarti mengalami oedipus complex. Namun bukan tidak mungkin, kecenderungan ini dilatarbelakangi oleh sifat pasanganya yang dewasa dan mampu mengayomi. Persis seperti yang sejak kecil ia dapatkan dari ibu kandungnya.

4. Lebih independen

Selain matang secara seksual dan emosional, wanita yang usianya lebih tua umumnya juga matang secara sosial-finansial. Pergaulan luas, karir mapan, sudah mandiri dan tidak terlalu menggantungkan hidup pada orang tuanya. Pria mana yang tidak mengidamkan wanita seperti ini?

5. Karena cinta

Alasan yang tidak akan terbantahkan ketika seorang pria mengencani wanita yang lebih tua adalah karena cinta. Dianggap lazim atau tidak, kalau sudah cinta maka tidak akan ada hal lain yang mampu menghalangi. Ingat, tak seorang pria pun bisa memilih dengan siapa dirinya akan jatuh cinta.

9 Taman Lokasi di Jakarta yang Bisa Internetan Gratis

1. Taman Suropati
di sana terdapat banyak rumah burung sehingga anak-anak bisa bermain di taman bersama burung-burung. selain itu, setiap hari Minggu biasanya banyak orang yang berlatih biola di sana. Ini juga bisa menjadi satu hiburan untuk para pengunjung taman Suropati.

2. Taman Langsat 
3.Taman Ayodya: 
4. Taman Menteng

5. Taman Situ Lembang:

6. Taman Lapangan Banteng:
7.Taman Bumi Perkemahan Ragunan:

8. Taman Tebet:
9.Taman Cattleya:
Setiap taman rata-rata dipasang sekitar 3-7 access point menggunakan akses fiber optik dgn besarnya investasi sekitar Rp 15 juta-Rp 25 juta per taman.

Menurut Awaluddin, konsep penggelaran internet wifi di taman taman kota se-DKI Jakarta sejalan dengan rencana PT Telkom mendukung Jakarta menjadi "Smart City" seperti yang telah dicanangkan oleh Gubernur DKI Joko Widodo (Jokowi).

 Telkom juga berkomitmen untuk memasang fasilitas internet wifi di seluruh sekolah sekolah di DKI Jakarta dalam mendukung program Jakarta Pintar.

 Bandwidth per access point 10 Mbps, bisa menghandel 20 pengguna secara bersamaan.
"Saat ini, Telkom juga sedang mempercepat pemasangan internet wifi di hampir 7.000 sekolah di seluruh DKI Jakarta. Target kita 7.000 sekolah tersebut dapat selesai pemasangan wifi-nya di akhir Maret 2013.

Program ini masih sejalan dengan program Indonesia Wifi Telkom yg akan menggelar satu juta wifi di thn 2013 dan khusus sekolah masuk dlm program INDISCHOOL (Indonesia Digital School)," jelas Awaluddin.

Menurutnya, sisa satu taman yang belum yaitu Taman Monas, menunggu catuan listrik, rencananya akan dipasang 15 access point di monas.

"Rencana selanjutnya menggelar pemasangan wifi di sepanjang jalur "car free day" Sudirman - Thamrin. Lebih kurang 30 access point wifi akan dipasang sepanjang jalur car free day,"ungkapnya.
Sumber